WELCOME

Mereka bilang saya berubah

Setelah tak keliatan selama berbulan-bulan, selalu saja ada komentar dari orang yang bertemu lagi dengan saya. Dan anda tahu, komentar yang paling paling sering muncul sekarang buat saya kurang lebih seperti ini......

“Hei, kamu tambah padat yaaah.” Intan-bandung

“kak kelik toh tambah gendut.” Dije -angkatan 24- wismu05- smunel 2009-UNM

“hahaha, halo kakak doraemon.” Iccang- smunel 2009-anak Kramnut (remes)–IPB

“wah bagus bodimu sekarang, itu pipinya sudah gemuk-gemuk sedikik kuliak.” Bapaknya Deddy-(Deddy mantan ketua II Wismu05 smunel 2008-FkM unhas)

“deh, bagaimana caramu bisa gemuk, bagi dulu rahasiamue, mau sekali ka gemuk.” Tyar-Andis mantan Koord.Humas Wismu 05 smunel 2008-Kosmik Unhas

Eeehh....anak bagus, cakep pisan....udah punya cewek belum...ntar ta carikan. tante Tuti- Kudus (akhirnya ada yang berkomentar bagus)

“Addeh, gemuknya mieh.” Si deddy lagi (malas tulis gelarnya deh)

“Cie cie cie, subur ine kang...” gafur Alumni SMP 1 Sukamaju-Luwu Utara-UIN

“weh, gemukmu kuliat.” Omen oh omen mantan koord. Kesekretariatan & perlengkapan wismu05-teknik Unhas

“Kenapa begitu model rambutmu?” kiki-smunel2008-anak Osis-Unhas(kayaknya)

“kenapa ada orang tinggal sendiri malah tambah gemuk, harusnya tambah kurus.” Tyar lagi.

“iii...gemukmu sekarang dibanding dulu pertama kuliat.” Dede alifia-Jilc cendrawasih-Jubels-FK Unhas

“deh, ini anak. Dulu kurus sekarang tambah kurus(nyindir).”setia Negara mantan Ketum Wismu05-Teknik ITB

Bersambung....

Asai

Lantai 14 ruang A5

Menara Universal Building Makassar

Jumat, 13 Agustus 2010

Pukul 9.30 Wita

0 Response to "Mereka bilang saya berubah"

IKLAN

Cari Blog Ini

Powered by Blogger